MEMORY AWAL PENDIDIKAN

Muda Praja…..
sebuah posisi yang sangat berat….stress,takut,lugu,bodoh…..
semua ciri orang plg jelek dpt d sempatkan pada posisi ini
muda praja harusnya adalah masa mengenal kampus, mengenal teman dari seluruh nusantara……
tapi apa daya pada waktu muda praja pikiran kami masih hijau,egois,fanatik,chauvinistis…..kebanggaan pada daerah yang berlebihan hingga akhirnya gesekan antar suku dan kontingen kerap terjadi pada masa ini

yach,klo gesekan sudah terjadi….ujung2ny dapat di rasakan sendiri!!!!

HUKUMAN…..KORSA!!!

satu melakukan kesalahan yang laen harus sama2 menanggung resikonya….SPIRIT DE CORPS….JIWA KORSA

itulah yang ditanamkan pada waktu MUDA PRAJA, hingga akhirx kami merasakan spirit itu untuk pertama kalinya….

KAMIS MALAM, 1 DESEMBER 2005 pukul…21.00 WIB s.d 24.00 WIB kami merasakan bagaimana pahitnya berenang di lapangan parade…..

berenang dengan jungkir,merayap,jalan jongkok, lompat kodok…..ck…ck…ck..semua gaya REPTIL kami praktekan di Lapangan Parade

mata berputar2…pusing menyebar…..keringat menjalar…dan isi perut pun keluar

ibaratnya dunia ini berputar-putar…..(kata Gita Gutawa TAK PERLU KELILING DUNIA) dech…

Tapi aku tak pernah menyesal dengan apa yang aku dapatkan….

aku bangga karena dengan ini kami bisa menunjukkan SPIRIT DE CORPS Praja Angkatan XVII…yang sampai saat ini masih terjaga dengan baik

Terima kasih Ya Robbi……

dengan ini aq sadar akan pentingny PERSAUDARAAN…UKHUWAH

cobaan yang Kau berikan pada kami malam itu memberi makna yang begitu mendalam dan pasti kami akan mengenang terus…..

sampai kami nanti mangabdi pada Ibu Pertiwi dan kembali menghadap-Mu….

1 Desember 2005 akan memotivasi kami……

Tetap Semangat Angk XVII…..Praja dan Alumni

ALLAH SWT selalu bersama kita…….AMIEN

BHINNEKA NARA EKA BHAKTI

2 komentar:

  1. Arti dan makna pendidikan di STPDN/IPDN yang sesungguhnya akan adinda rasakan di lapangan. Bagaimana menghadapi manusia Indonesia yang sesunggguhnya..
    Tetapi... Mungkin era kekerasan sebaiknya di alihkan kepada penerapan kedisiplinan yang berbasis pembentukan karakter. Abang dl POLPRA, sebenarnya makna kita dididik keras berpengaruh terhadap kinerja kt di lapangan. Namun disiplin ilmu jg harus kt tingkatkan sehingga pimpinan akan melihat kemapuan kita dari berbagai aspek.
    Salam hangat adinda..
    Bhinneka Nara Eka Bhakti..
    STPDN is my blood..

    BalasHapus
  2. bahkan sampai hari ini.. tujuh belas.. miss uuu...

    BalasHapus